Selasa, 21 Desember 2010

MENJADI MAHASISWA PLUS (MEMILIKI NILAI TAMBAH)

Menjadi mahasiswa plus dengan memiliki nilai tambah merupakan keinginan setiap mahasiswa. Mahasiswa merupakn gelar tertinggi sebagai pelajar dalam menempuh dunia pendidikan. Pendidikan tertinggi ada pada perguruan tinggi yang menjadikan lulusan"nya matang untuk masuk ke dalam dunia kerja. Namun, menjadi mahasiswa tidak semudah yang dibayangkan. Banyak orang yang berfikiran, bahwa kuliah hanya menghambur"kan uang karena jaman sekarang banyak sarjana yang menganggur & belum dapat pekerjaan.

Sebenarnya pendapat / fikiran seperti itu tidak seutuhnya benar, karena keberhasilan mahasiswa tergantung pada mahasiswa itu sendiri. Bagaimana ia mengenyam pendidikan, cara belajarnya hingga ia mendapatkan nilai dari proses belajarnya.

Perlu diingat, bahwa tugas dari seorang mahasiswa adalah belajar. Untuk mencapai keberhasilan belajar, diperlukan motivasi & kemauan dalam diri. Selain belajar, seorang mahasiswa juga perlu memiliki nilai tambah unuk mempermudah mencari jalan dalam masuk ke dunia kerja kelak.

Untuk menjadi mahasiswa yang mempunyai nilai tambah / mahasiswa plus, kita harus terus mengikuti segala kegiatan yang ada dalam perkuliahan karena nilai tambah tersebut berasal dari kegiatan yang dilakukan diluar proses belajar mengajar di kelas. Mahasiswa harus aktif & cekatan didalam maupun diluar kelas. Di dalam kelas, mahasiswa harus unggul dalam berbagai pelajaran, memiliki nilai" yang baik hingga mencapai IPK tertinggi. Di luar kelas, mahasiswa harus aktif mengikuti segala kegiatan keorganisasian yang ada di kampus serta mengikuti semina, kusus & workshop yang diselenggarakan dan aktif mengikuti perlombaan / olimpiade yang biasa dilaksanakan oleh antar universitas.

Semua mahasiswa ingin mendapatkan nilai tambah dan menjadi mahasiswa plus namun untuk mendapatkannya dibutuhkan perjuangan dan kemampuan serta bakat yang dimiliki. Karena itu, tidak semua mahasiswa bisa mampu mendapatkannya. Namun, jika mahasiswa memiliki keinginan & tekat yang kuat, bisa dengan mudah mendapatkan nilai tambah tersebut.

  • Faktor kunci keberhasilan mahasiswa dalam belajar & mendapatkan nilai tambah :
1. Atribut Individu
    Merupakan karakteristik yang dimiliki oleh setiap mahasiswa yang menjadi salah satu faktor kunci
    keberhasilan mahasiswa dalam belajar. misalnya: umur, jenis kelamin, kecerdasan, kemampuan, nilai,
    perilaku dan kepribadian.
2. Keinginan Kerja
    Artinya keinginan untuk belajar karena tugas mahasiswa adalah BELAJAR.
3. Dukungan Organisasi
    Organisasi adalah salah satu pendukung mahasiswa untuk mamaksimalkan hasil belajar dan mendapatkan
    nilai tambah serta keinginan untuk aktif dalam mengikuti seminar, kursus, & workshop.

Ayoo teman-teman,, kita berusaha agar kita bisa menjadi mahasiswa plus yang memiliki nilai tambah agar prospek kerja kita kedepan lebih mudah !!!!!......

Tidak ada komentar:

Posting Komentar